Tugas 12 Set Instruksi: Karakteristik dan Fungsi Oleh pandu fahrizal (2103015025)

 Set instruksi



Set instruksi (instruction set) adalah sekumpulan lengkap instruksi yang dapat di mengerti oleh sebuah CPU, set instruksi sering juga disebut sebagai bahasa mesin (machine code), karna aslinya juga berbentuk biner kemudian dimengerti sebagai bahasa assembly, untuk konsumsi manusia (programmer), biasanya digunakan representasi yang lebih mudah dimengerti oleh manusia.

Elemen-elemen Set Instruksi

    1. Operation Code

    Operation code atau sering disebut opcode adalah suatu kode yang berisi perintah yang digunakan untuk menentukan dan menjalankan Operand (Operasi Matematika) tertentu.

    2. Source Operand Reference

    Source Operand Reference adalah suatu sumber instruksi yang digunakan untuk melibatkan sejumlah operand (Operasi Matematika).

    3. Result Operand Reference

    Result Operand Reference adalah suatu hasil dari operand (Operasi Matematika) yang dijalankan.

    4. Next Instruction Reference

    Next Instruction Reference adalah bagian yang menginformasikan CPU untuk mengambil instruksi berikutnya setelah instruksi yang dijalankan selesai.

 

Jenis Jenis Operand

-Main memory (or virtual memory or cache)

-CPU register

-I/O device

DESAIN SET INSTRUKSI
Desain set instruksi merupakan masalah yang sangat komplek yang melibatkan banyak aspek, diantaranya adalah:
1. Kelengkapan set instruksi
2. Ortogonalitas (sifat independensi instruksi)
3. Kompatibilitas : – Source code compatibility – Object code Compatibility
Selain ketiga aspek tersebut juga melibatkan hal-hal sebagai berikut:
1. Operation Repertoire: Berapa banyak dan operasi apa saja yang disediakan, dan berapa sulit operasinya
2. Data Types: tipe/jenis data yang dapat olah Instruction Format: panjangnya, banyaknya alamat, dsb.
3. Register: Banyaknya register yang dapat digunakan 4.Addressing: Mode pengalamatan untuk operand

Karakter dan fungsi intruksi

Operasi dari CPU ditentukan oleh instruksi-instruksi yang dilaksanakan atau dijalankannya. Instruksi ini sering disebut sebagai instruksi mesin (mechine instructions) atau instruksi komputer (computer instructions).

Kumpulan dari instruksi-instruksi yang berbeda yang dapat dijalankan oleh CPU disebut set Instruksi (Instruction Set).

JENIS INTRUKSI

1.     Data processing: Arithmetic dan Logic Instructions

2.     Data storage: Memory instructions

3.     Data Movement: I/O instructions

4.     Control: Test and branch instructions

LOGICAL

Tindakan CPU sama dengan arithmetic

Operasi set instruksi untuk operasi logical :

Ø AND, OR, NOT, EXOR

Ø COMPARE : melakukan perbandingan logika.

Ø TEST : menguji kondisi tertentu.

Ø SHIFT : operand menggeser ke kiri atau kanan menyebabkan konstanta pada ujung bit.

Ø ROTATE : operand menggeser ke kiri atau ke kanan dengan ujung yang terjalin.

 

Macam-macam Instruksi Berdasarkan Sifat Akses ke Memori atau Register

    1. Memory to Register

    Memory to Register adalah sebuah instruksi yang memungkinkan operasi dilakukan di memori dan di register.

    2. Register to Memory

    Register to Memory adalah sebuah instruksi yang memungkinkan operasi dilakukan di register dan di memori.

    3. Register to Register

    Register to Register adalah sebuah instruksi yang hanya dilakukan di register.

 

Tipe Data pada Pentium

-       - 8 bit Byte

-       - 16 bit word

-       - 32 bit double word

-       - 64 bit quad word

-       - Addressing menggunakan 8 bit unit

-       - 32 bit double word dibaca pada addres yg habis  dibagi dengan 4

INPUT/OUPUT

Tindakan CPU untuk melakukan INPUT /OUTPUT :

Apabila memory mapped I/O maka menentukan alamat memory mapped.

Mengawali perintah ke modul I/O

Operasi set instruksi Input / Ouput :

Ø INPUT : memindahkan data dari pernagkat I/O tertentu ke tujuan

Ø OUTPUT : memindahkan data dari sumber tertentu ke perangkat I/O

Ø START I/O : memindahkan instruksi ke prosesor I/O untuk mengawali operasi I/O

Ø TEST I/O : memindahkan informasi dari sistem I/O ke tujuan

 

SOAL DAN JAWABAN

 1.ada berapa jumlah pertimbangan perancangan....

a.1

b.2

c.tidak ada yang benar

d.3

 

2.pertimbangan perancangan 2 terdiri dari beberapa....

a.Register

b.semuanya benar

c.Jumlah    register yang tersedia dlm CPU

d.perasi apa yg dpt dikerjakan oleh masing-masing  registers

 

3.Apa saja macam macam jenis dari elemen intruksi....

a.semuanya benar

b.Operation code (Op code)

c. Kerjakan

d.Source Operand reference

 

4.Didalam komputer terdapat..... yang dapat dimengerti

a.set intruksi

b.semuanya benar

c.set track

d.set speed

 

5.yang termasuk dalam tipe data specifik....

a.cout

b.void

c.integral

d.tidak ada yang benar

 

6.One digit per byte termasuk tipe data.....

a.One digit per byte

b.tidak ada yang benar

c.two digit per byte

d.five digit per byte

 

7.apakah kode mesin termasuk set intruksi

a.tidak, karena dia tidak temasuk set intruksi

b.iya, karena dia termasuk set intruksi

c.Fleksibel, bisa termasuk dan juga bisa tidak termasuk

d.tidak ada yang benar

 

8.Addres sedikit memiliki Instruksi lebih....

a.semuanya benar

b.susah

c.sederhana

d.lambat

9.Tipe data pada pentium yaitu....

a.8 bit Byte

b.32 bit double word

c. 16 bit word

d.semuanya benar


10.Yang termasuk jenis RISC v CISC adalah....

a.semuanya benar

b.Character

c.void 

d.cout

 


 

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Tugas 3 Ruang Lingkup Simulasi & Pemodelan Oleh: Pandu (2103015025)

Pendekatan dalam Sistem Dinamik oleh Pandu fahrizal PDS5B

Tugas 10 Contoh Perangkat Lunak Dalam Simulasi Berbasis Powersim Oleh: Pandu (2103015025)